Bripka Heri Sutanto Gelar Sosialisasi Tugas Polisi RW pada Masyarakat
Nusaperdana.com, Rokan Hulu - Polisi RW 01 Dusun Kumu Deli Desa Rambah Rambah Hilir Bripka Heri Sutanto Siregar mengelar sosialisasi di tengah Masyarakat di lingkungan RW penugasan, Rabu ( 5/7/2023 ).
Kapolres Rokan Hulu (Rohul) melalui Kapolsek Rambahhilir Ipda Deby Azhar SH MH, menyampaikan dalam pelaksanaan Polisi RW tersebut, Bripka Heri Sutanto Siregar memberikan pemahaman agar masyarakat mengetahui tugas polisi RW di tengah Masyarakat.
“Selain itu, Bripka Heri Sutanto Siregar menampung segala bentuk keluhan maupun curhat terutama yang ada kaitannya dengan Binharkamtibmas,” kata Ipda Deby.
“Diharapkan dengan adanya program itu, dapat mencegah bebagai bentuk potensi gangguan keamanan yang membuat kondisi Kamtibmas tidak kondusif,” pungkasnya mengakhiri.(jtk).


Berita Lainnya
Amir Luthfi Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar
Didemo Dua Kali, Galian C di Sungai Jalau Tetap Beroperasi, LPPNRI Kampar: Negara Jangan Kalah oleh Pelanggar Hukum
Mantan Kades Indra Sakti Divonis 7 Tahun Penjara di Kasus Korupsi Lahan Transmigrasi
Shaqilla Azzahra, Siswa SDN 001 Tembilahan Kota Terima Anugerah Award Internasional di IRFW 2026
FH Unilak Study Visit ke Kuala Lumpur, Mahasiswa Dibekali Wawasan Hukum Internasional
Bupati Kasmarni Kunjungi Desa Bantan Timur, Perkuat Pendidikan Ramah Anak dan Pemberdayaan Perempuan
Kapolres Bengkalis Tegaskan Tiga Oknum Yang Terlibat Pesta Narkoba di Bengkalis Terancam PTDH
Tokoh Masyarakat Kampar Apresiasi Polisi Tangkap Residivis Curat di Salo