HDKD ke-77 Lapas Pasir Pengaraian Serahkan Bantuan sembako ke Panti Asuhan

Nusaperdana.com, Rohul - Memperingati hari Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Hari Dharma Karya Dhika (HDKD) Tahun 2022 Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Pasir Pengaraian adakan kegiatan Touring Bakti Sosial Kumham Peduli Senin (25/7/2022).
Dipimpin langsung oleh Kalapas Bahtiar Sitepu SH MH, kegiatan ini merupakan bakti sosial dalam rangka HDKD ke 77 juga memberikan Sembako untuk membantu Panti Asuhan Budi Mulia, Kecamatan Rambah, Kabupaten Rokan Hulu.
"Pada hari ini kita laksanakan Bakti Sosial Touring menggunakan Sepeda Motor bersama jajaran Lapas Pasir Pengaraian sebagai bagian dari memeriahkan HDKD Tahun 2022 ini".Ujar Bahtiar.
"Dengan semangat kebersamaan kita tingkatkan Kinerja, KEMENKUM HAM semakin Pasti dan ber- Akhlak "
Bahtiar menambahkan, dengan kegiatan sosial ini diharapkan dapat membantu Panti Asuhan Budi Mulia.(Humas/Fr)
Berita Lainnya
Peduli Penghijauan, Satlantas Polres Bengkalis lakukan Penanaman Pohon
Walikota Tegal Lantik 6 Pejabat Eselon II
Jadi Khotib Shalat Ied Adha, Bupati Inhil: Ini Momentum Mengenang Sejarah Islam Tentang Pengorbanan
Kunker Komisi III di Kota Rendang Bahas Pemulihan Ekonomi di Massa Pandemi
Penjabat Bupati Kampar Dr H Kamsol Hadiri Pisah Sambut Kejati Riau
Optimalkan Pemungutan Pajak Pusat dan Daerah, Pemkab Siak lakukan kerjasama dengan DJP dan DJPK
Warga 48 Koto Pait Beringin Temukan Satu Ekor Gajah Betina Mati Mengeluarkan Darah
Polisi Berhasil Temukan 94 Kg Sabu dan 22 Ribu Butir Ekstasi