Pemasangan Mal Tuntas, Satgas TMMD ke 110 Kodim 0313/KPR Siap Lakukan Pengecoran Box Calvert
Nusaperdana.com, Ujung Batu – Pemasangan Mal Box Calvert di Dusun Durian Sebatang Desa Suka Damai Kec. Ujung Batu telah Tuntas, Satgas TMMD ke 110 Kodim 0313/KPR siapkan pengecoran, Senin 15/03/2021.
Disini prajurit satgas TMMD bersama warga Dusun Durian Sebatang bergotong royong untuk melanjutkan pembuatan Mal Box Culvert, sehingga hari ini Satgas TMMD tuntas melakukan pembuatan rangkaian mal pengecoran Box Calvert.
Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-110 Kodim 0313/KPR, Dandim 0313/KPR, Letkol Inf Leo Octavianus. M. Sinaga. MI. Pol melalui Perwira Pengawas ( Pawas), Kapten Arm Alza Septendi mengatakan bahwa pelaksanaan program TMMD untuk sasaran fisik Insya Allah tuntas hari ini , kemudian satgas melanjutkan pekerjaan pengecoran dan memasang rangkaian mal pengecoran dan hasilnya sudah kelihatan.
“Seteleh pemasangan rangkaian mal Tuntas seluruhnya, akan dilanjutkan pengecoran badan Box Culvert yang berukuran 5 M X 1,5 M X 1,5 M X 20 CM, terang Pawas.


Berita Lainnya
Amir Luthfi Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar
Didemo Dua Kali, Galian C di Sungai Jalau Tetap Beroperasi, LPPNRI Kampar: Negara Jangan Kalah oleh Pelanggar Hukum
Mantan Kades Indra Sakti Divonis 7 Tahun Penjara di Kasus Korupsi Lahan Transmigrasi
Shaqilla Azzahra, Siswa SDN 001 Tembilahan Kota Terima Anugerah Award Internasional di IRFW 2026
FH Unilak Study Visit ke Kuala Lumpur, Mahasiswa Dibekali Wawasan Hukum Internasional
Bupati Kasmarni Kunjungi Desa Bantan Timur, Perkuat Pendidikan Ramah Anak dan Pemberdayaan Perempuan
Kapolres Bengkalis Tegaskan Tiga Oknum Yang Terlibat Pesta Narkoba di Bengkalis Terancam PTDH
Tokoh Masyarakat Kampar Apresiasi Polisi Tangkap Residivis Curat di Salo