Pembinaan Mental dan Fisik WBP, Lapas Kelas II Bengkalis Gandeng Kodim 0303

Nusaperdana.com,Bengkalis - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II Bengkalis melaksanakan senam bersama bagi warga binaan pemasyarakatan (WBP), Selasa (13/2/23) pagi.
Senam bersama SKJ 88 ini dengan menggandeng Kodim 0303 Bengkalis melalui Anggota Koramil 01/Bengkalis sebagai instruktur yang di laksanakan di lapangan Lapas.
Kalapas II Bengkalis Muhammad Lukman pada kesempatan itu mengatakan kegiatan senam bersama dengan Kodim 0303 Bengkalis ini bentuk sinergitas dalam menunjang keamanan dan kondusifitas di Lapas Bengkalis.
"Selain sinergitas, kegiatan hari salah satu bagian pembinaan fisik, mental dan wawasan kebangsaan serta cinta tanah air tetap terpatri dalam jiwa warga binaan pemasyarakatan," ucapnya.
Sementara wawasan kebangsaan disampaikan oleh Danramil 01/Bengkalis Kapten Cpl Farimus Hendrico.**
Berita Lainnya
Bupati Hadiri Rapat Paripurna Sumpah / Janji Jabatan Pimpinan DPRD Inhil Masa Jabatan 2019-2024
Forkopimda Langsa Gelar Rapar Koordinasi pelaksanaan Prokes Menyambut Lebaran 1442 H
Presma Uniks: Perlu Pertimbangan untuk Melaksanakan Event Pacu Jalur
AFC Beri Hukuman Denda Persija dan PSM Makassar
Kepala UPGW PLN Bangkinang Salurkan Sembako Gratis kepada Warga yang Kurang Mampu
Kunker Komisi III Ke BPKAD Kota Batam Bahas Usaha Kecil dan Koperasi
Polres Inhil Gelar Sertijab Kapolsek Mandah
Melirik Kabupaten Bengkalis ''Sebuah Harapan dan Tantangan''