SPI Rohul dan Polsek ujung batu bagikan Takjil gratis bagi Masyarakat di bulan suci Ramadhan

Nusaperdana.com, Ujung Batu - Hadirnya Dewan Pimpinan Daerah Solidaritas Pers Indonesia (DPD-SPI) Kabupaten Rokan Hulu bersama Jajaran Kepolisian Sektor (POLSEK) UjungBatu membagikan Takjil Gratis Untuk para pengendara bermotor diseputaran jalan Jendral Sudirman UjungBatu Rabu Petang (14/04/2021).
Kegiatan Berbagi Takjil jelang berbuka Puasa Ramadhan Ini merupakan bentuk kepedulian SOLIDARITAS PERS INDONESIA Rokanhulu beserta POLSEK UjungBatu kepada Masyarakat Ujungbatu terutama mereka yang terdampak Covid -19.
Ketua DPD Solidaritas Pers Indonesia Kabupaten Rokan hulu dalam kesempatan ini mengatakan “Alhamdulillah kegiatan yang menjadi salah satu Agenda Utama DPD-SPI Rohul ini berjalan Lancar dan Insyaallah Kegiatan Sosial Seperti Ini akan kita Laksanakan dibeberapa Titik Lainnya selama bulan Ramadhan, Ujar Nuri
Sementara itu Kapolsek UjungBatu Kompol Amru Hutahuruk,SH melalui Panit 1 Lantas Ipda Nanang Pujiono,SH mengatakan bahwa kegiatan Sosial yang Seperti ini Patut dicontoh.
“Kami sangat mengapresiasi kegiatan yang ditaja Oleh Solidaritas Pers Indonesia (SPI) Rohul ini dan Kegiatan seperti ini patut dicontoh agar Hubungan Antara Jurnalis dan Polri tetap Harmonis ” Ucapnya.
Setelah Kegiatan Berbagi Takjil selesai,seluruh Pengurus DPD-SPI Rohul melanjutkan Agenda Dengan Berbuka Puasa Bersama.
(GS).
Berita Lainnya
Lakalantas, Pasutri Pengendara Scoopy Masuk Kolong Truk Fuso di Hangtuah Duri
Rasa Haru dan Suka Cita Sambut Kedatangan Pj Bupati Kampar
Sekda Arfan: Persatuan Kesatuan Bangsa Butuh Sinergitas Ulama dan Pemerintah
IMI Jateng Beri Anugerah Award Kepada Dankorem 071/ Wijayakusuma Melalui Dandim 0712 Tegal
Pakar LH Dr.Elvriadi Kunjungi Pulau Beting Aceh Kecamatan Rupat Utara
Mayor Laut (PM) Dedy Ary Yuanto Resmi Jabat Danpom Lantamal IV
Komitmen PI 10% dari PHR ke Provinsi Riau
KT Mandau Siap Dukung Penuh Kasmarni Memimpin Kabupaten Bengkalis Untuk 2 Periode