Babinsa Rengat Barat Lakukan Gotong Royong Bersama Warga Sei. Dawu

Nusaperdana.com, Inhu - Kegiatan karya bakti merupakan bentuk kepedulian aparat teritorial terhadap desa binaanya, selain menjadi kepedulian juga sebagai wahana untuk menjalin silaturahmi yang baik dengan masyarakat
Kegiatan karya bakti ini merupakan wujud nyata kemanunggalan TNI dan rakyat. Seperti yang dilakukan oleh Bintara Pembinaan Desa Koramil 01/Rgt Kodim 0302/Inhu Sertu Surwaidi.
Dalam mewujudkan kemanunggalannya dengan rakyat, Sertu Surwaidi bersama masyarakat Desa Sungai Dawu melaksanakan gotong royong membantu pembangunan Masjid Al Qoirot di Desa Sungai Dawu Kecamatan Rengat Barat, Kabupaten Indragiri Hulu. Senin 22/03/21
"Gotong Royong pembangunan masjid Al Qoirot merupakan wujud kebersamaan dalam menjalin silaturahmi yang baik" Ujarnya
Masyarakat yang terlibat dalam pembangunan Masjid Al Qoirot tersebut, tampak terlihat semangat dan antusias, baik dari warga maupun anggota TNI khususnya Babinsa yang mendampingi.
“Ini merupakan partisipasi saya selaku Babinsa untuk menyumbangkan tenaga dalam rangka pembangunan Masjid di Desa Binaan" Tutup Surwaidi. (Karto)
Berita Lainnya
BUMDes Al-Amanah Desa Awe Seubal Mulai Tampung Gabah Petani
Satres Narkoba Polres Bengkalis Ciduk Kurir Sabu di Tepi Jalan Bandes Duri
Di Dampingi Bupati HM Wardan, Ustad Abdul Somad Akhiri Safari Dakwahnya di Desa Sencalang
Humas PKS Pulo Padang Duga Adanya Provokator Penghadangan Truk
Diikuti 12 Tim, Kadisparporabud Buka Turnamen Futsal Antar Pelajar Sempena HPN Riau di Inhil
Alasan Main Tik-tok hingga Sembunyi di Plafon, Satpol PP Inhil Jaring 13 Pasangan Tanpa Ikatan Sah
Cegah Stunting, Wardan : Bukan Aspek Pemenuhan Gizi Saja Tapi Juga Perubahan Prilaku
Dikunjungi Gubri, Pimpinan Tanah Abang Dept Store Duri Ucapkan Terimakasih