Moment Idul Adha, PT. Permata Citra Rangau Qurban 3 Ekor Kambing dan 1 Ekor Sapi

Nusaperdana.com,Mandau - Momentum hari Raya Idul Adha 1443 Hijriah, Pabrik Kelapa Sawit PT. Permata Citra Rangau (PKS PT. PCR) melaksanakan Qurban 3 ekor kambing dan 1 ekor sapi, Ahad (10/07) pagi.
Qurban 3 ekor kambing dan 1 ekor sapi tersebut penyembelihannya dibagi untuk 4 mushola yang berada di sekitar pabrik yang berada di bilangan jalan Gajah Mada Sebanga Duri.
Manager PKS PT. PCR melalui Humas Sutrisno, kepada awak media menjelaskan Qurban 3 ekor kambing dan 1 ekor sapi tahun ini kita bagi untuk 4 mushola yaitu Mushola Al-Ikhlas, Al-Iradah, Al-Ikhlas dan Mushola Annur.
"Alhamdulillah, tahun ini kita dari PKS PT. Permata Citra Rangau (PCR) masih dapat berbagi daging qurban kepada masyarakat di seputar Pabrik, Mudah-mudahan ini tetap berlanjut dan bertambah untuk tahun-tahun yang akan datang," ucap Sutrisno.
Untuk diketahui, pelaksanaan qurban adalah salah satu bentuk program CSR, PKS PT. Permata Citra Rangau (PCR) kepada masyarakat sekitar atau dilingkungan Pabrik.**
Berita Lainnya
Sudah 3 Bulan Tidak Jelas, Keluarga Pembunuhan Pasang Spanduk
BCK Rumbai Junior Binaan PHR Borong Juara Sumatera on Stage-Marching Arts
Kasmarni: Jadilah Pilar Utama Jembatan koordinasi kerja Pemdes dan Masyarakat
Vaksinasi Mobile, KSKP Tembilahan Sasar Karyawan dan Pemilik Toko di Kawasan Pelabuhan
Gara-gara Corona, Ruang Pameran Industri Disemprot Disinfektan
Apel Pagi Dipimpin Kapolres Tana Toraja, Protokoler Kesehatan Pencegahan Covid Tetap Dipedomani
Bupati Inhil Hadiri Pembukaan PRA-PENAS Pertama di Kabupaten Maros
Makan Siang Gratis di Kafe Bersama Dhuafa, Ala Jumat Barokah Satreskrim Polres Kampar