Trending
+
Amir Luthfi Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar
Dibaca : 207 Kali
Tokoh Masyarakat Kampar Apresiasi Polisi Tangkap Residivis Curat di Salo
Dibaca : 1347 Kali
Hendri Budi Terpilih Sebagai Ketua Orgen Tunggal Tembilahan
Hendri Budi (songko dan baju putih) foto bersama dengan beberapa pengurus IKBOT Tembilahan
NUSAPERDANA.COM-TEMBILAHAN - Hendri Budi resmi terpilih sebagai Ketua Ikatan Keluarga Besar Orgen Tunggal (IKBOT) Tembilahan periode 2020-2023.
Terpilihnya Hendri merupakan hasil pemilihan oleh puluhan Seniman Musik yang bergabung dalam IKBOT akhir pekan kemarin.
Kepada NusaPerdana.com, Hendri berencana ingin merombak IKBOT ke sisi lebih maju lagi, seperti penguatan dalam sifat sosial dan keagamaan.
"Menurut pandangan saya, jika kita tidak berbuat sedemikian rupa hanya memikirkan kehidupan duniawi, saya rasa bagaimana pun bentuk organisasi tetap kurang bermanfaat,"sebutnya.
Insya Allah, lanjutnya, dalam waktu dekat program IKBOT yang bersifat sosial akan segera dicetuskan. (Safar)


Berita Lainnya
Amir Luthfi Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar
FH Unilak Study Visit ke Kuala Lumpur, Mahasiswa Dibekali Wawasan Hukum Internasional
Bupati Kasmarni Kunjungi Desa Bantan Timur, Perkuat Pendidikan Ramah Anak dan Pemberdayaan Perempuan
Kapolres Bengkalis Tegaskan Tiga Oknum Yang Terlibat Pesta Narkoba di Bengkalis Terancam PTDH
Tokoh Masyarakat Kampar Apresiasi Polisi Tangkap Residivis Curat di Salo
Mediasi Pesantren Al Fauzan dan PKS PT SMK Belum Capai Kesepakatan
Satpol PP Kampar Bongkar Kedai Remang-remang di Bangkinang, 92 Botol Miras Disita
Inspektorat Kampar Akui Temuan Keuangan Desa Pulau Terap, Tapi Bungkam Soal Kerugian Negara