Kapolres Karimun Paparkan UU Nomor 35 Tahun 2009 Tentang TP Narkotika

Nusaperdana.com, Karimun - Undang-Undang No 35 tahun 2009 tentang TP Narkotika. 2. Ancaman Pidana Sesuai Undang_ Undang 35 tahun 2009 tentang TP Narkotika. 3. Pencegahan masuknya Jaringan Narkotika ke Lingkungan Sekitar dan Penegakan Hukum Tindak Pidana Narkotika.
Hal tersebut di sampaikan kapolres karimun AKBP MUHAMMAD ADENAN SIK, Ia mengatakan dengan dilaksakannya kegiatan ini guna membangun sinergitas polri serta Terjalinnya koordinasi dan silaturahmi yang baik antara kepolisian dengan seluruh Peserta Bimbingan Teknis Penggiat P4GN Lingkungan Masyarakat yang terdiri dari berbagai macam golongan baik kedinasan maupun non _ kedinasan, yang salah saru tujuan dari kegiatan ini dilaksanakan untuk Terciptanya kondisi serta situasi kab. karimun prov kepri yang mondusif. Ucap Adenan. (Chaniago)
Berita Lainnya
Harga Sembako di Tembilahan Terbilang Stabil
Update Kasus Terkonfirmasi Covid-19 di Kabupaten Inhu
Unit Reskrim Polsek Tapung Tangkap 3 Pelaku Judi Togel di 3 Lokasi
Sungai Indragiri Meluap Sebabkan Banjir di Beberapa Lokasi
Yan Prana Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Korupsi
Ketua FASIDA Riau Serahkan SK Dari Pusat Kepada Pengurus FASI Bengkalis
Nanang Haryanto Paparkan Tujuan Reses Serta Fungsi Tugas Kewenangan DPRD
DPC PKB Inhil Gelar Pelantikan DPAC dan DPRt PKB se-Kecamatan Kempas