Selain Penyemprotan Disenfektan, PT Musim Mas Juga Bagikan Masker

Nusaperdana.com, Pelalawan - Selain penyemprotan Disenfektan di wilayah kecamatan pangkalan kuras di lima belas titik, PT Musim Mas juga membagikan masker.
Hal ini di sampaikan Humas PT Musim Mas Ibrahim di lokasi penyemprotan Disenfektan di pasilitas umum di kecamatan pangkalan kuras Kamis 26-3-2020.
Ini adalah sehubungan terbitnya surat edaran dari Menteri Dalam Negeri, Bapak Kapolri, Bapak Gubernur Riau, Bapak Bupati Pelalawan, Bapak Kapolres Pelalawan Terang Ibrahim kepada awak media.
Hal ini untuk mengantisipasi penyebaran virus corona atau covid-19 di kecamatan pangkalan kuras
Semoga kegiatan ini bermanfaat untuk kita semua, dan tidak terdampak oleh wabah covid-19 yang sudah menyebar di beberapa titik wilayah di indonesia ini ucap ibrahim.
Camat pangkalan kuras Firdaus Wahidin, M.Si menyampaikan, kegiatan ini dilakukan untuk mendukung surat edaran bupati pelalawan untuk mencegah penularan virus corona atau covid-19 di Kabupaten Pelalawan.
Ketua pemuda karang taruna kecamatan pangkalan kuras Karli mengucapkan rasa syukur dan terimakasih atas sponsor dari PT. Musim Mas untuk kegiatan pembagian masker dan penyemprotan disenfektan di tempat fasilitas umum yang berada di Kecamatan Pangakalan Kuras.
Saya mengucapkan terimakasih kepada PT. Musim Mas atas pembagian masker dan penyemprotan disenfektan ucapnya bersyukur. (gom)
Berita Lainnya
Aksi Penipuan Catut Nama Kajari Inhil Sasar Kepala Desa
Bertemu Menkumham, Gubernur Ansar Minta Kebijakan Bebas VoA Diberlakukan Lagi
Disdik Bengkalis Tetapkan Pembukaan PPDB Tingkat Paud, SD dan SMP
Ribuan Personel Polda Sulsel Disiapkan untuk Amankan PSBB di Kota Makassar
Camat Batsol Rusydy Buka Secara Resmi MTQ Ke 3 Desa Boncah Mahang
Melalui Projo Riau Persoalan Konflik Lahan 2.500 Hektar di Kota Garo Tapung Hilir Akhirnya Sampai ke Tangan Presiden Jokowi
Empat Pemain Judi Jenis Song Ditangkap Polres Bintan
Panitia Pelaksana Matangkan Persiapan Malam Budaya dan Panggung Hiburan Nanti malam