Amir Luthfi Ucapkan Selamat HUT ke-76 Kabupaten Kampar
Tokoh Masyarakat Kampar Apresiasi Polisi Tangkap Residivis Curat di Salo
Usai Serah Terima Komandan Baru, Prajurit TNI Denkav/3 SC Angkat Mayor Kav Adzan
Nusaperdana.com - Setelah resmi dan selesai melaksanakan serah terima jabatan Komandan Denkav/3SC di Makodam XVII Cenderawasih, Mayor Kav Adzan Marjohan Nasution pun berpamitan kepada seluruh prajurit dalam pisah sambut di Mako Denkav/3SC, Sabtu (5/8/2023) kemarin.
Tangisan dan penghormatan prajurit Denkav 3 pun pecah mengiringi pelepasan Mayor Kav adzan marjohan Nasution.
Adzan marjohan Nasution yang telah menjabat selama 19 bulan mendapat promosi sebagai kepala seksi perencanaan materil di pusat kesenjataan kavaleri. Ia digantikan oleh Kapten Kav Dedi Soeharto David sebagai Komandan Denkav/3SC.
"Salah satu tugas leader adalah menyiapkan roda kepemimpinan berikutnya," singkatnya kepada wartawan.
Dalam acara pelepasan tersebut ia juga menghibahkan satu unit kendaraan roda empat dan roda dua untuk operasional satuan Denkav.**
Sumber : Papua60detik


Berita Lainnya
Negara dalam Genggaman Korporasi: Oligarki Tambang, Kapitalisme Liberal, dan Ketimpangan yang Menganga
Indonesia Pimpin Dewan HAM PBB, Mafirion: Momentum Perkuat Kepemimpinan Global
Kementerian Kehutanan Tegaskan Kehadiran Penyidik Kejagung Hanya untuk Pencocokan Data
Kejari Tabanan Tetapkan Tersangka Korupsi LPD Pacung, Sepanjang 2025 Selamatkan Keuangan Negara Rp2,6 Miliar Lebih
Ketum PMRI Rusli Effendi Ajak 2,3 Juta Masyarakat Riau Rantauan Mantapkan Komitmen Perjuangan Riau Jadi Daerah Istimewa, Libatkan Tokoh Nasional
Pandangan Praktisi Hukum Riau: OTT KPK terhadap Gubernur Riau Sarat Kejanggalan Prosedural
Warga Surabaya dan Sidoarjo Soroti Kerja Nyata dan Momen Haru Silaturahmi Adies Kadir
Meutya Hafid Menteri Komdigi Ingatkan Pemda Jangan Abaikan PWI